MEDIA SOSIAL dan DEMOKRADI ITU APA SIH?

Pengertian media sosial dan demokrasi adalah Sebagai platform berbasis digital, media sosial memberikan ruang bagi penggunanya untuk mengemukakan pendapat maupun pemikirannya sebagai perwujudan demokrasi dalam menyuarakan aspirasi masyarakat di ranah politik, menyampaikan gagasan hingga mengkritisi kebijakan

Saat ini Demokrasi Sosial berarti perekonomian yang didominasi kapitalisme dengan regulasi ekonomi negara demi kepentingan umum, penyediaan layanan kesejahteraan oleh negara, dan redistribusi pendapatan dan kekayaan.

Media sosial memiliki peran penting dalam pelaksanaan demokrasi. Karenanya, pengelola medsos harus bijak menggunakan sarana dunia maya tersebut. Sehingga tidak terjebak atau justru menyebarkan berita bohong.

Share

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *